Liputan6.com, Jakarta Cimoy Nuraini yang dikenal lewat TikTok sebagai Cimoy Montok kembali mencuri perhatian dengan penampilannya memakai hijab pashmina. Gaya simpel namun elegan ini sukses bikin pangling.
Meski dulu identik dengan image berani dan tato, belakangan Cimoy tampil lebih tertutup dan rapi. Dia terlihat mencoba memadukan hijab pashmina favoritnya dengan busana yang lebih dewasa. Di unggahan reels Instagram pribadinya, Cimoy Nuraini masih mengabadikan penampilannya saat pakai hijab.
Bahkan, banyak yang menyebut wajahnya makin mirip Lesti saat memakai hijab. Berikut tujuh potret Cimoy Nuraini saat pakai hijab pashmina yang terlihat simpel, rapi, dan elegan dirangkum Liputan6.com dari Instagram @cimoynuraini_wjy, Jumat (22/3/2025).
Dewi Perssik Ajarkan Cimoy Montok Mengaji & Sopan Santun